Lelaki tua di counter HP…

Aku melirik jam tangan yang melingkar di pegelangan tangan kiriku, jam 11 lewat 15 menit. Andi terlambat lagi, padahal katanya dia berniat membicarakan proyek yang penting. Gelas minuman yang ada di depanku sudah hampir habis. Aku mulai mempertimbangkan untuk memesan segelas minuman lagi saat mataku menangkap pemandangan yang cukup menarik. Seorang laki-laki tua mengendarai sepeda …

Three seconds – tiga detik

“Kamu habis ngomong sama siapa sih Lol?” tanya seorang anak perempuan kepada temannya saat mereka berjalan beriringan menuju ke kelas. Kawat gigi yang terpasang rapi terlihat jelas di giginya saat dia membuka mulutnya. “Oh, nggak tahu,” jawab temannya yang bernama Lola. Gadis berkacamata itu menaikkan kacamatanya yang agak turun dengan jari tengah tangan kanannya. Sedangkan …

Keren…

“Keren, keren banget umi. Saya dalam situasi yang keren.” Barangkali ada yang masih ingat ucapan anak BW saat menyaksikan sang ayah dijemput oleh pihak berwenang beberapa waktu lalu. Well, saya tidak hendak membahas soal BW, namun kali ini saya tertarik membahas celoteh anaknya itu. Saya tergelitik untuk memikirkan ucapan anak tersebut saat menyaksikan BW dalam …

saya tidak iri…

saya tidak iri kepada teman-teman saya meskipun setiap pulang sekolah mereka dijemput naik mobil sedangkan saya hanya dijemput oleh ayah saya naik sepeda, karena yang menjemput adalah ayah saya sendiri, bukan sopir... ‪#‎copiedfromateen‬ i'm not envy to my friends even every day after class ends they going home picked by luxurious cars, so different with …

Father and his baby…

Jakarta, 13 Mei 13 Hari Kamis kemarin saat aku berangkat ke kota, dalam bus aku melihat seorang bapak yang usianya sudah cukup tua sedang memangku seorang balita perempuan. Sungguh menarik menyaksikan pemandangan itu, saat balita itu mencoba tertidur dalam pangkuan bapak tua itu, aku tak tahu apakah bapak itu ayahnya atau kakeknya, namun yang pasti …